Download Aplikasi Sistem Pengelolaan Aset Desa (SIPADES) Beserta Database+Dokumen-Nya

Sebagai tindak-lanjut dari Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa dan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 Tahun 2016 tentang Pengelolaan Aset Desa, maka Kementerian  Dalam  Negeri  (Kemendagri) c.q Dirjen  Bina Pemerintahan Desa telah mengembangkan aplikasi pengelolaan aset desa. Aplikasi ini disingkat dengan nama SIPADES.

Apa itu SIPADES? 

SIPADES adalah sebuah aplikasi berbasis komputer yang dikembangkan oleh Kemendagri untuk memudahkan aparatur pemerintah desa, khususnya pengelola aset desa dalam pengelolaan aset desa.

Bagaimana cara mendapatkan aplikasi sipades? Bagaimana cara membuka dan menggunakan-Nya? Simak ulasan dalam artikel ini.

Artikel ini mencoba mengulas dan membagikan secara gratis (free) produk aplikasi SIPADES Kemendagri dalam 1(satu) paket file yang berisi :
  1. Aplikasi SIPADES Aset Desa
  2. Database Aplikasi SIPADES
  3. Modul Aplikasi SIPADES
  4. Format Keputusan Kepala Desa tentang Penetapan Status Penggunaan Aset Desa
  5. Format Berita Acara Penghapusan Aset Desa
  6. Format Keputusan Kepala Desa tentang Penghapusan Aset Desa
  7. Surat Perjanjian Sewa
  8. Surat Perjanjian Pinjam Pakai
  9. Surat Perjanjian Kerjasama Pemanfaatan
  10. Surat Perjanjian Bangun Guna Serah
  11. Format Keputusan Kepala Desa tentang Penunjukan Pengguna Aset
  12. #Panduan Aplikasi SIPADES
  13. Pedum (Pedoman Umum) Kodefikasi Aset Desa
  14. #Permendagri Nomor 1 Tahun 2016 tentang Pengelolaan Aset Desa dan Lampiran-Nya
  15. Logo Kabupaten (file Bitmap)
  16. Logo Desa (file Bitmap)




Sebelum Sobat Desa mendownload file-nya, alangkah baiknya kita memahami gambaran umum seputar aplikasi SIPADES ini. 




<img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhEwTtThKLR4gcuGqZ01iyXrIujbtk64lep5VgNXm3thcJylM8LpSNGamljmnFWgUn1B21obmoDDT6qUt_JJVp0vVMWw3M3S1HSwMS9KV_uM246SpjGKpGZmjzvZAi2FiYwLI5IMONL_FM/s1600/download-aplikasi-sipades-kemendagri.webp" alt="Aplikasi Sipades Kemendagri-aplikasi aset desa"/>


Highlights Software Aplikasi Sistem Pengelolaan Aset Desa

Berikut ini highlights/gambaran umum-nya :

  • Nama Aplikasi : SIPADES
  • Nama Lain : Aplikasi Sistem Pengelolaan Aset Desa
  • File Format : Executable (exe)
  • Database Format : Microsoft Access Database
  • Kapasitas File Asli : 4,5 MB
  • Harga (Price) : Free (gratis) - Tidak diperjualbelikan
  • Jenis aplikasi : Aplikasi Aset DesaSoftware Desa Full Gratis - Aplikasi Desa
  • Sistem Operasi : Windows, Mac OS, Linux, Unix, DOS, dan semua sistem operasi Komputer (All Operation System).
  • Versi Aplikasi : 0.1 
  • URL Aplikasi : https://format-administrasi-desa.blogspot.com/2021/08/aplikasi-sipades.html
  • Pengembang/Desainer/Pencipta : Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia
  • Availability : Available Offline
  • Tanggal Rilis (launching) : 08 Mei 2018
  • Reviewer : Muliati


Software SIPADES diharapkan dapat membantu mempermudah pencatatan barang milik Desa yang berasal dari kekayaan asli milik Desa, dibeli atau diperoleh atas beban Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) atau perolehan Hak lainnya yang sah.


Seperti sudah disebutkan sebelumnya, bahwa dengan diterbitkannya UU No. 6 tahun 2014 serta Permendagri Nomor 1 tahun 2016 tentang  Pengelolaan Aset Desa, maka desa dituntut untuk dapat mengelola aset desa dari tahap perencanaan sampai dengan pelaporan secara transparan dan akuntabel sesuai ketentuan yang berlaku.

Sebelum Kami me-review software desa ini, Kami juga belum lama ini mereview aplikasi BUMDes. Siapa tahu saja Sobat Desa tertarik.

Lihat juga : Download Aplikasi SIA BUMDes {New}

Diharapkan dengan adanya penerapan aplikasi desa tersebut dapat semakin mendorong pemerintah desa dalam mengelola aset desa lebih transparan dan akuntabel sehingga dapat meningkatkan pendapatan asli desa.   

Disamping itu, untuk dapat lebih cepat dan mudah dioperasikan oleh perangkat desa,  Kementerian Dalam Negeri telah menyusun Modul Aplikasi Pengelolaan Aset Desa. 

Untuk perangkat desa yang berperan dalam mengelola aset desa dan juga aplikasi-nya adalah Kaur Tata Usaha dan Umum.

Lihat juga : Tupoksi Kaur Tata Usaha dan Umum Desa

Bagaimana cara download/unduh gratis (free) aplikasi SIPADES ini?

Untuk Sobat Desa yang membutuhkan aplikasi akuntansi desa ini dapat langsung download pada link berikut ini :


Silahkan Sobat Desa download aplikasi aset desa tersebut. File nya telah dikemas dalam bentuk WinRar/Zip, setelah didownload Sobat Desa jangan lupa extract file exe-nya.

Didalam aplikasi aset desa tersebut telah dilengkapi dengan data file exe, database dan dokumen-dokumen pendukung-Nya seperti :

  1. #File SIPADES (Exe)
  2. #Database Aplikasi SIPADES
  3. #Format Keputusan Kepala Desa tentang Penetapan Status Penggunaan Aset Desa
  4. #Format Berita Acara Penghapusan Aset Desa
  5. #Format Keputusan Kepala Desa tentang Penghapusan Aset Desa
  6. #Surat Perjanjian Sewa
  7. #Surat Perjanjian Pinjam Pakai
  8. #Surat Perjanjian Kerjasama Pemanfaatan
  9. #Surat Perjanjian Bangun Guna Serah
  10. #Format Keputusan Kepala Desa tentang Penunjukan Pengguna Aset
  11. #Panduan Aplikasi SIPADES
  12. #Pedum (Pedoman Umum) Kodefikasi Aset Desa
  13. #Permendagri Nomor 1 Tahun 2016 tentang Pengelolaan Aset Desa dan Lampiran-Nya
  14. Logo Kabupaten (file Bitmap)
  15. Logo Desa (file Bitmap)
Untuk cara menggunakan aplikasi sipades, Sobat Desa bisa melihat panduan-Nya berikut ini :

    Artikel ini juga sebenarnya adalah jawaban Blog format-administrasi-desa.blogspot.com atas beberapa request dari Sobat Desa. Namun baru sempat Kami wujudkan pada kesempatan ini. Terima kasih kepada Sobat Desa yang sudah request.

    Silahkan Sobat Desa download aplikasi sipades kemendagri tersebut pada link download yang sudah disediakan. Jika ada kendala, pertanyaan, masukan, atau apapun atensi dari Sobat Desa silahkan salurkan seperti biasa. Atau Sobat Desa bisa mengontak Kami melalui email atau whatsapp.


    Ter-khusus bagi Sobat Desa yang ingin menyalin (copy) artikel ini, Kami tidak keberatan dengan syarat. 

    Jika Sobat Desa ingin men-copy artikel-artikel dalam Blog Kami, silahkan saja, dengan syarat Sobat Desa wajib menyertakan sumber link-nya (do follow) sesuai Kebijakan Konten Blog Format-Administrasi-Desa.Blogspot.Com.

    Untuk aplikasi/software lainnya, Sobat Desa bisa cek di artikel : KUMPULAN APLIKASI KEUANGAN DESA.

    Demikian review mengenai Aplikasi SIPADES semoga bermanfaat bagi Sobat Desa semua, khususnya bagi pengelola aset desa.

    Tag terkait :
    • sipades
    • sipades adalah
    • sipades aset desa
    • download aplikasi sipades kemendagri
    • download aplikasi sipades 2021
    • aplikasi sipades
    • cara membuka aplikasi sipades
    • download aplikasi aset desa
    • spades meaning
    • database aplikasi sipades
    • cara mendapatkan aplikasi sipades
    • generate lokasi sipades
    • login aplikasi sipades
    • cara menggunakan aplikasi sipades
    • download aplikasi sipades 2019
    • aplikasi sipades download
    • aplikasi sipades aset desa
    • aplikasi sipades kemendagri
    • aplikasi sipades 2021
    • download aplikasi sipades kemendagri
    • download aplikasi sipades 2022
    • cara menggunakan aplikasi sipades
    • free download aplikasi sipades
    • panduan aplikasi sipades
    • database aplikasi sipades
    Terima kasih telah membaca artikel di Web-Blog FORMAT ADMINISTRASI DESA yang berjudul: Download Aplikasi Sistem Pengelolaan Aset Desa (SIPADES) Beserta Database+Dokumen-Nya. Konten tersebut mengulas tentang Software Aplikasi Sipades ini `GRATIS` dan memudahkan Anda dalam mengelola aset Desa... Lengkap dengan database dan contoh dokumen-dokumen pendukung.

    Silahkan bagikan artikel ini ke media sosial kamu, jika memang dirasa dapat memberi manfaat kepada orang lain. Terima kasih!
    Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget